Subscribe
Kini kamu dapat mengatur agar setiap ada transaksi yang terjadi, kamu mendapatkan notifikasi langsung di telegram, tidak perlu lagi repot buka email.
Caranya:
Catatan: Fitur ini dalam tahap beta, gunakan sesuai kebutuhan anda
Pernah ngerasa udah sering banget bikin konten tapi followers malah nggak naik-naik
Atau mungkin engagement makin turun walaupun kamu udah ngikutin semua tips?
Nah, bayangin deh, kalau followers kamu bisa naik organik tanpa perlu ribet pake iklan. Engagement tinggi, setiap konten yang kamu post rame, dan bisnis Instagram kamu bisa berkembang dengan strategi organik yang efisien.
Itulah yang bakal kamu dapetin di Mayar Talks Volume 9! Bareng Niko Julius, seorang Instagram expert, kamu bakal diajarin step-by-step cara:

🔥 Bangun bisnis digital di Instagram tanpa harus pake ads!

🔥 Ningkatin followers dan engagement pake trik yang udah terbukti manjur.

🔥 Dapetin tips eksklusif dari Niko yang bisa langsung kamu cobain buat grow akun kamu!
Kini produk tulisan semakin keren lho di Mayar dengan banyak update yang kami rilis, apa aja? Yuk disimak:
Tunggu juga update-update selanjutnya ya!
Kini kamu bisa membuat segmen dari pelangganmu, mempersingkat waktu jika ingn blast email ke segmen pelanggan tertentu!
da update baru nih dari Mimin Mayar, tepatnya untuk kamu yang memiliki produk karya tulis baik itu berupa cerita bersambung, novel, essay atau karya tulis lainnya.
Dengan fitur Mayar, kamu dapat menjual karyamu ke pelanggan dengan mudah dengan sistem paket atau per-chapter, tentunya dengan biaya yang terjangkau.
Berikut adalah contoh implementasi produk nya jika kamu penasaran:
https://examples.myr.id/writing/petualangan-narto-ninja-cilik-dari-desa
Yuk dicoba! Jika ada kendala, bisa gabung ke grup telegram creator dan entrepreneur Mayar disini ya: https://t.me/mcngroup
Ada update baru nih dari Mimin Mayar, tepatnya update untuk produk membership. Kini kamu bisa membuat produk membership dengan tier / level Lifetime Membership.
Member lifetime bisa mengakses produk dan layanan membership anda seumur hidup. Yuk dicoba!
Yuk saling bertukar ide dan diskusi bagaimana mengembangkan bisnis di grup telegram Mayar Creator & Entrepreneur Network. Gabung disini: https://t.me/mcngroup
Belajar bersama, cuan semuanya!
Tidak perlu buat banyak link produk untuk produk sejenis, kini
kamu bisa membuat varian untuk produk link pembayaran,
digital download, webinar dan e-book!
Ada update nih untuk kami pengguna Mayar! Yaitu kini hadir fitur Rating dan Ulasan, dimana kamu dapat menampilkan rating dan ulasan yang diberikan oleh pelangganmu!
Fitur ini secara default non-aktif ya, jadi kamu harus pilih untuk menampilkan rating dan ulasan yang masuk dari menu di detail produkmu!
Pelanggan akan secara otomatis mendapatkan email permintaan rating dan ulasan setelah mereka membeli dalam 1-3 hari.
Improve produkmu dengan mendengarkan apa kata pelanggan, dan tingkatkan konversi pembelian dengan menampilkan ulasan dari pelanggan yang sudah membeli!
Kini anda dapat mengirimkan rekaman weninar dan event online anda semakin mudah setelah event selesai, cukup masuk ke detail webinar/event di dashboard dan masukkan videonya!
Pelanggan dapat mengakses rekamannya dari portal pelanggan!
Ada update nih di fitur blast email Mayar, yaitu fitur "Unsubscribe" yang memungkinkan pelanggan yang tidak lagi mau dapat email marketing untuk berhenti mendapatkan email.
Membuat kita lebih tenang dan nyaman saat melakukan blast email, tanpa perlu takut diprotes sebagai pengirim spam.